Terdapat 14 blog dari kata Tags " hujan "

Cara Mudah Usir Embun di Kaca Mobil, Cukup Dengan Sampo

VIVA.co.id - “ Tak ada yang menduga jika sewaktu-waktu AC mobil bisa saja mati atau bermasalah saat kendaraan tengah digunakan. Terbilang berbahaya jika kasus tersebut melanda saat hujan turun. Sebab, jika AC mobil mati ketika kita tengah berkendara di bawah guyuran hujan, tentu akan muncul embun

Baca Selengkapnya  
Waspada! Kecelakaan Lalu Lintas Meningkat

semisena.com - Mendengar terjadi kecelakaan sudah tidak aneh lagi terdengar di Indonesia, rata-rata kecelakaan diakibatkan oleh kelalaian manusianya sendiri (human error). Setiap hari ratusan nyawa melayang di jalanan. Nyawa terkadang dalam resiko tinggi. sangat penting untuk kita waspadai, namun ki

Baca Selengkapnya  
Bajaj Qute Mobil Mini Termurah Siap Masuk Indonesia

Bajaj produsen otomotif asal India siap kembali masuk ke pasar Indonesia, kali ini mereka ingin memasarkan mobil mini yang diberi nama Bajaj Qute. Mobil ini lebih tepatnya kendaraan mungkin disebut sepeda motor beroda empat (Quadricycle). Konsepnya mirip dengan bajaj roda 3 yang jadi alat transporta

Baca Selengkapnya  
Jangan Remehkan Oli Gardan setelah melewati banjir

Musim hujan seperti sekarang, membuat pemilik mobil terpaksa melibas genangan air atau banjir. Meski tak sampai merendam kabin penumpang, tetapi gardan penggerak roda belakang kerap diving (menyelam).Meski drive train pada sebuah mobil terlahir dengan sealing yang baik dan tertutup rapat, tak menutu

Baca Selengkapnya  
Amankan Cop Busi saat Terjang Hujan

Berkendara menggunakan motor sambil menerobos hujan lebat, terkadang membuat motor mendadak "batuk-batuk" dan mati. Jika terjadi demikian, seorang rider harus tanggap dan segera mengambil solusi tercepat.Sebenarnya masalah matinya motor saat menerjang hujan terkadang karena hal yang sepele, yakni ga

Baca Selengkapnya  
Hindari Cahaya Tinggi Lampu Mobil saat Hujan

Hujan datang tiba-tiba saat malam belakangan ini makin sering terjadi. Berkendara pun harus ekstra waspada karena selain malam biasanya tubuh sudah cukup lelah usai aktivitas seharian, daya pandang sudah pasti berkurang.Masalah pun bisa kian menjadi karena masalah setting posisi sorot lampu. Pereli

Baca Selengkapnya  
Tanabe Raincoat, solusi saat musim hujan!

Saat ini Indonesia telah memasuki musim hujan. Hujan turun hampir setiap hari di sebagian besar wilayah. Mulai dari intensitas rendah, sedang, bahkan tinggi. Hal tersebut kerap diresahkan oleh pengguna motor. Pakaian menjadi basah dan lembab. Kondisi badan juga akan menjadi tidak fit karena pakaian

Baca Selengkapnya  
Alarm Motor, Menjadi Petaka Saat Musim Hujan

Tingkat kriminal yang tinggi kerap membuat kita khawatir saat ingin parkir kendaraan kita di sembarang tempat. Penggunaan alarm motor memang salah satu cara untuk mencegah terjadinya curanmor. Pencurian kendaraan bermotor masih sangat tinggi kasusnya di Indonesia.Namun ternyata dibalik fungsinya

Baca Selengkapnya  
Solusi Permasalahan Pada Wiper Mobil

Di tengah guyuran hujan, pandangan sangat terbatas saat mengendarai mobil. Tentu itu sangat mengganggu dan membahayakan pengemudi. Fungsi wiper sangat penting dalam keadaan mobil tengah melaju dalam guyuran hujan. Wiper dianggap sepele oleh sebagian orang. Walaupun sangat berguna dan bermanfaat

Baca Selengkapnya  
Jangan Malas Membersihkan Rantai Motor, Ini Alasannya

Pada saat musim penghujan pasti kalian malas untuk membersihkan motor. Terutama pada bagian rantai motor. Sebagian orang beranggapan percuma dicuci nanti kalau hujan akan kotor lagi. Sebenarnya tindakan itu sangat merugikan bagi kendaraan, terutama motor. Pada musim hujan rantai motor akan mudah

Baca Selengkapnya  
Baru Keluar dari Diler, Ferrari Ini Ludes Terbakar

London - Sebuah kecelakaan sangat tragis terjadi pada pemilik Ferrari 430 Scuderia di salah satu jalan di wilayah South Yorkshire, Inggris.Yang menjadi masalah, mobil sport asal Italia ini ternyata baru keluar dari dealer satu jam sebelum kecelakaan. Demikian dilansir The Drive, Sabtu (29/7/2017).Po

Baca Selengkapnya  
6 Tips Berkendara Saat Hujan

Jakarta - Akhir-akhir ini, perubahan cuaca dan peningkatan curah hujan semakin sering terjadi. Simak tips-tips berikut agar hujan tak mengganggu saat-saat berkendara Anda.Pertama lakukan standar check-up pada kendaraan Anda, termasuk wipers, tekanan ban, oli, mesin, baterai dan lampu. Pengisian baha

Baca Selengkapnya  
Bahaya, Penggunaan AC Mobil Pada Saat Hujan

Potensi bahaya saat berkendara ketika musim hujan lebih tinggi, sehingga perlu memperhatikan beberapa aspek. Jangan menganggap enteng hal sepele, misalnya menyalakan AC saat hujan.Dikutip dari laman Toyota Astra, bila berkendara saat musim hujan jangan sering-sering menggunakan AC. Apalagi kalau din

Baca Selengkapnya  
Cara bikin kabin mobil sunyi

Hi bremers,Suara – suara bising masih sering masuk kedalam mobil ? suara bising pasti bkin susah konsentrasi dalam berkendara.  Yuk ikuti tips kali ini supaya kabin mobil mu bunyi.Salah satu masalah yang kerap mengganggu kesenyapan kabin adalah instrusi suara dari luar mobil. Kabin yang s

Baca Selengkapnya  


KATEGORI