Terdapat 30 blog dari kata Tags " produksi "

Yamaha Mulai Buka Orderan YZF-R1M 2017

Kompas Otomotif - Orang Eropa bakal duluan dapat jatah model paling baru YZF-R1M. Buktinya, Yamaha Motor Europe sudah bikin woro-woro buat para peminat untuk segera melakukan pemesanan secara online.Pengajuan pesanan disediakan waktu selama 13 hari, mulai 11 Oktober 2016 mendatang. Yamaha Eropa men

Baca Selengkapnya  
Yamaha R15 Facelift 2017, Tampil Lebih Fresh dan Gahar!

Dengan mengusung banyak perubahan, R15 2017 kini tampil lebih fresh dan lebih canggih dari sisi teknologi mesin. Fisik dari versi facelift sports bike kompak Yamaha yang diproduksi di Pulo Gadung, Jakarta Timur sekarang menggunakan skema desain dengan DNA R-Series terbaru.Fairing tampil lebih ring

Baca Selengkapnya  
Perhatikan Selalu Ban Anda, Sebelum Menjadi Petaka

Ban menjadi salah satu faktor penting yang harus perhatikan bagi pengendara. Tetapi banyak pengendara yang tidak tahu kondisi ban yang masih layak pakai atau tidak. Terkadang pengendara tidak terlalu perduli dengan kondisi ban yang dipakainya. Lebih parahnya lagi pengendara lebih memilih membeli

Baca Selengkapnya  
Gebrakan Suzuki Vitara Brezza

Suzuki mencoba mendongkrak pasar dengan sebuah gebrakan baru, yaitu menciptakan versi terbaru Vitara Brezza. Suzuki India sudah mulai memasarkan versi terbaru Vitara Brezza dengan pemesanan sejak akhir tahun lalu. Produk kompak SUV ini ternyata langsung laris di India, terbukti dengan jumlah pem

Baca Selengkapnya  
Supercar Bertenaga Listrik Asal Singapura

Singapura berencana membuat supercar listrik yang disebut Dendrobium. Proyek ini dilakukan atas kerja sama dengan perusahaan rekayasa mesin Formula1. Usaha Kecil Menengah (UKM) asal Singapura itu bernama Vanda Electrics yang dimiliki oleh perusahaan keluarga dengan nama Wong Fong Engineering

Baca Selengkapnya  
Hatchback Rasa Mobil Balap

Terlihat gahar dan elegan, Honda Civic Type R dikabarkan akan mulai diproduksi masal dalam waktu dekat lagi. Honda Civic Type R ini nantinya akan diproduksi di Swindon, Inggris dan kemudian diekspor ke seluruh dunia bahkan ke Amerika Serikat dan Jepang.Kabar terbaru mengatakan bahwa pabrikan

Baca Selengkapnya  
All New Honda CR-V dengan 7 Penumpang!

Honda siap menghadirkan sport utility vehicle (SUV) dengan versi tujuh penumpang. Kehadiran SUV andalan Honda ini telah beredar dihalayak umum. Rumornya Honda CR-V tujuh penumpang ini akan beredar di Thailand akhir bulan Maret dan untuk pasar India pada akhir tahun ini.Honda CR-V tujuh penumpan

Baca Selengkapnya  
Mobil Listrik Bentley Jadi Sorotan di Geneva Motor Show 2017

Perusahaan otomotif dunia kembali tunjuk gigi dengan sejumlah produknya di ajang Geneva Motor Show 2017. Tak terkecuali pabrikan asal Inggris, Bentley, yang memperkenalkan mobil konsep, EXP12 Speed 6e. Roadster berkapasitas dua penumpang dengan atap terbuka tersebut cukup menarik, pasalnya pen

Baca Selengkapnya  
Presiden Baru PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia

Masahiro Nonami secara resmi di gantikan oleh wakilnya yaitu Warih Andang Tjahjono yang dipercaya menjabat Presiden Direktur Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) pada tanggal 1 April 2017. Warih bukan orang baru di TMMIN, selama hampir 30 tahun dan akan menjadi orang Indonesia pertama ya

Baca Selengkapnya  
10 Supercar Klasik Berjajar di Ulang Tahun Ferrari ke 70

Dalam perayaan hari jadinya yang ke 70 tahun keberadaan Ferrari di Industri supercar dunia. Tidak nanggung-nanggung, Ferrari Jakarta menyuguhkan 10 Mobil Ferrari klasih yang dipamerkan di Gedung Arsip Nasional, Jakarta.10 Supercar klasik yang dipamerkan, adalah 365 GT 2+2 Queen Mary, Dino 246 GT

Baca Selengkapnya  
Presdir Honda Mobil Yang Baru, Takehiro Watanabe

Tomoki Uchida Selaku President Director PT Honda Prospect Motor (HPM), dikabarkan akan meninggalkan Indonesia dan akan digantikan oleh Takehiro Watanabe. Tomoki Uchida  sendiri mendapat tugas baru di Honda Motor Jepang mulai April. Berita ini diumumkan ke publik Indonesia bersamaan dengan launc

Baca Selengkapnya  
70 Tahun Keberadaan Ferrari di Industri Supercar

Siapa sih yang ga tau mobil kebut yang lambangnya kuda jingkrak. Ya mobil tersebut adalah Ferrari. Boleh di bilang mobil Ferrari sendiri udah ada dari jaman kakek – nenek Kita, secara umurnya sudah 70 tahun loh. Tapi ga ada yang menyangka bahwa sejarah dari mobil Ferrari itu sendiri gak di san

Baca Selengkapnya  
Honda Bumbui Cafe Racer dengan Sentuhan Modern

Siapa yang tidak mengenal aliran cafe racer? Jaket kulit adalah salah satu cirri khas mereka saat berkendara sepeda motor. Pada era 50-an cafe racer sangat diminati pemuda di Inggris. Sebenarnya sudah sejak tahun 30-an cafe racer telah ada di Inggris namun Perang Dunia II membuat mereka meningga

Baca Selengkapnya  
Subwoofer Aktif Rockford Fosgate PS-8

Subwoofer Aktif Rockford Fosgate PS-8Kalian suka mendengar musik di dalam mobil? Selain menghilangkan jenuh saat bermacet-macetan di jalan. Musik ternyata dapat mengembalikan mood kita menjadi lebih baik, loh. Hampir setiap orang mendengarkan lagu di dalam mobilnya. Mendengarkan musik saat berke

Baca Selengkapnya  
Akula 310 Akan Hadir di Indonesia Setelah India

TVS rencananya akan memproduksi Akula 310 di semester pertama 2017. Produksinya tidak hanya fokus di India tetapi Indonesia juga bakal menjadi basis produksi Akula 310 yang akan diekpor ke wilayah ASEAN seperti Filipina, Laos, dan Myanmar.Motor sport andalannya ini adalah hasil sebuah kerja sama

Baca Selengkapnya  
Hyundai Tantang Toyota Yaris

Banyaknya produk hatchback dengan tenaga mesin besar, membuat Hyundai terpancing untuk meramaikannya. Produsen asal Korea Selatan ini dikabarkan sedang menyiapkan i20 N yang akan menjadi pesaing bagi Ford Fiesta ST, VW Polo GTI, ,dan Yaris GRMN (Gazo Racing MAsters of the Nurburgring).Dari informasi

Baca Selengkapnya  
Tampang Aston Martin Valkyrie

Aston Martin masih mengembangkan hypercar terbaru bernama Valkyrie. Sejak memamerkan Aston Martin Valkyrie pertama kali pada Juli 2016, Aston Martin bersama Red Bull Advanced Technologies dan mitra proyek AF Racing telah bekerja secara intensif untuk mengembangkan aerodinamika, body styling dan kokp

Baca Selengkapnya  
Boreas, Hypercar Baru dari Pabrikan Antah Berantah

Hypercar atau mobil yang memiliki kemampuan di atas rata-rata supercar umumnya dibuat oleh pabrikan yang sudah punya reputasi besar dalam industri otomotif. Sebut saja Koenigsegg atau Pagani sebagai contohnya.Namun, tidak dengan Boreas. Hypercar berkelir biru seperti yang ada pada gambar di atas dib

Baca Selengkapnya  
Suzuki Ignis di Sulap Jadi Pikap ?

New Delhi - Pernahkah Otolovers membayangkan bagaimana jadinya kalau mobil mungil namun di bagian belakangnya terdapat bak pikap? Mungkin bakalan seperti Suzuki Ignis ini jadinya.Dari sebuah foto yang dilansir Indianautosblog, Kamis (20/7/2017) terlihat di bagian belakang mobil terdapat sebuah bak y

Baca Selengkapnya  
GIIAS 2017, Ini Penampakan SUV Tiongkok Penantang Honda CR-V

Tangerang - PT Sokonindo Automobile selaku produsen mobil DFSK kian serius menatap pasar otomotif Indonesia. Itu dibuktikan lewat penampilan sport utility vehicle (SUV) Glory 580 di GIIAS 2017.SUV yang perawakannya mirip dengan Honda CR-V direncanakan rilis tahun depan. Menariknya, SUV 7 penumpang i

Baca Selengkapnya  
Tampilan Sangar Honda Jazz Type R

London - Jika di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017 lalu, PT Honda Prospect Motor (HPM) menampilkan Honda Civic Type R, kini salah satu model hatchback lain dari Honda, yaitu Fit atau Jazz muncul versi Type R.Namun sayang, gambar yang beredar itu hanya digital rendering. Sebenar

Baca Selengkapnya  
Murahnya Harga Lamborghini Concept S

California - Mobil super paling langka, Lamborghini Concept S laku terjual dengan banderol US$ 1,32 juta atau sekitar Rp 17,3 miliar di acara lelang RM Sotheby, Pebble Beach, California, Amerika Serikat, 18-19 Agustus 2017.Akan tetapi, dilansir Motor1, Selasa (22/8/2017), harga mobil berlambang bant

Baca Selengkapnya  
Gagasan Mobil Nasional Sudah Usang?

Jakarta - Layu sebelum berkembang, mungkin peribahasa itu yang paling tepat menggambarkan kisah mobil nasional. Di tengah gempuran mobil-mobil merek Jepang, proyek yang telah diinisiasi sejak 1990-an ini tidak pernah benar-benar terealisasikan.Timor, yang digawangi Tommy Soeharto, adalah proyek pali

Baca Selengkapnya  
Industri otomotif tunggu regulasi mobil listrik

Setelah bertahun-tahun proyek mobil listrik makin segera direalisasikan.Demi pengembangan mobil listrik di dalam negeri bisa berjalan pemerintah berencana akan menurunkan bea masuk.Bagi komponen yang akan digunakan untuk pengembangan mobil listrik di dalam negeri bea masuk akan dikenakan 5%. Menangg

Baca Selengkapnya  
Beli Mobil Baru ? Cek Dulu Kondisinya

Jumlah mobil baru di Indonesia terus bertambah. Selama ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017 kemarin, tercatat 21.000 unit jumlah transaksi kendaraan. Angka tersebut sudah melebihi catatan penjualan GIIAS 2016 sebanyak 20.384 unit.Tingginya jumlah kendaraan baru khususnya mob

Baca Selengkapnya  
Toyota Siap Beralih Ke Mobil Listrik ?

JAKARTA - Pengembangan mobil listrik kini menjadi trend global pada sebagian besar negara maju maupun berkembang. Konsep kendaraan yang dimaksudkan untuk menjaga kelestarian lingkungan tersebut bahkan telah ditanggapi dengan serius oleh pemerintah Indonesia.Melalui Menteri Perindustrian Erlangga Har

Baca Selengkapnya  
BMW M1, Harga Setara dengan 2 Lamborghini Terbaru

Jakarta - Makin tua makin jadi sepertinya pantas untuk BMW M1 klasik yang satu ini. Bayangkan saja mobil Jerman ini dijual dengan harga mahal setara dengan 2 lamborghini terbaru.Seperti dikutip jalopnik, Sabtu (4/11/2017), BMW M1 klasik ini tengah menggoda kolektor mobil. Dipercaya si pemilik mobil

Baca Selengkapnya  
BMW Tarik Kembali 1.4 Juta Mobil ?

Jakarta - Produsen mobil asal Jerman BMW, secara resmi mengumumkan bahwa pihaknya menarik kembali 1,4 juta unit produknya di Amerika Serikat, dengan tahun produksi mulai 2006.Diberitakan Carscoops, hal tersebut lantaran ada risiko kebakaran pada produk yang ditarik. BMW telah mengidentifikasi dua ke

Baca Selengkapnya  
VW Berencana Porduksi Mobil di China

Berlin/Frankfurt (ANTARA News) - Volkswagen (VW) akan memperluas kerja sama dengan perusahaan domestik China, Jianghuai Automobile (JAC), untuk mengembangkan dan memproduksi kendaraan komersial di pasar otomotif terbesar di dunia itu.Pabrikan asal Jerman dan JAC mengumumkan pada Juni bahwa mereka ak

Baca Selengkapnya  
Ambisius, Toyota Gandeng 4 Raksasa Otomotif Bikin Mobil Listrik

Tokyo - Setelah melakukan kerjasama dengan Mazda dan Denso, Toyota kembali mengajak empat pabrikan besar untuk mengembangkan teknologi dasar kendaraan listrik.Melansir Asia Nikkei, Rabu (3/1/2018), mega proyek mobil listrik yang bakal dipimpin Toyota ini, sudah pasti bakal melibatkan insinyur dari S

Baca Selengkapnya  


KATEGORI