Terdapat 6 blog dari kata Tags " merawat "

Tips Membersihkan Head Unit Mobil

Bagi bremers pengguna head unit, perangkat sistem audio tersebut merupakan salah satu perangkat yang langsung berinteraksi dengan pemakainya. Kebersihannya harus dijaga agar tidak terlihat kotor dan bisa menyebabkan kerusakan pada mesin. Bagi bremers yang belum tahu cara membersihkan head unit, yuk

Baca Selengkapnya  
Cara Mudah Bersihkan Speaker Mobil

Sangat menjengkelkan bila suara yang keluar dari audio mobil sudah tidak sebagus dahulu, bisa jadi salah satu penyebabnya adalah perangkat audio tersebut kotor. Sebagai perangkat yang menghasilkan suara, kondisi prima speaker tentu dibutuhkan agar kualitas suara tetap jernih. Untuk merawat perangkat

Baca Selengkapnya  
Awas, Jangan Sembarangan Beli Kover Mobil!

Salah satu cara merawat mobil, yaitu menutupnya dengan car cover atau kover mobil. Cara ini tak hanya dilakukan bagi mobil yang disimpan di luar karena menghindari pancaran matahari, tetapi sering juga digunakan di dalam garasi agar terhindar dari debu.Namun menurut Suryanto, pemilik toko akseso

Baca Selengkapnya  
Cara Merawat Aki Basah

Jakarta - Aki adalah satu komponen penting dalam tiap kendaraan. Ia berfungsi menyimpan energi listrik dalam bentuk kimia. Energi ini ketika dibutuhkJakarta - Aki adalah satu komponen penting dalam tiap kendaraan. Ia berfungsi menyimpan energi listrik dalam bentuk kimia. Energi ini ketika dibutuhkan

Baca Selengkapnya  
Mika Lampu Kusam? Begini Cara Mengatasinya

Hallo Bremers, Kali ini kita akan membahas tentang bagaimana merawat dan menjaga mika headlamp dan lampu utama serta lampu belakang mobil akan terlihat kinclong dan tidak kusam.Dengan pemakaian dan usia kendaraan reflektor dan mika headlamp dan lampu utama serta lampu belakang mobil akan terlih

Baca Selengkapnya  
Penting! Merawat filter udara kendaraan

Filter udara memiliki fungsi yang cukup penting dalam sebuah mobil, terutama untuk mendukung kinerja dari mesin mobil. Filter mobil ini dapat digunakan untuk menyaring udara yang akan masuk ke ruang bahan bakar guna proses pembakaran. Sehingga udara yang masuk terbebas dari debu dan kotoran yang

Baca Selengkapnya  


KATEGORI